Mengenal Canva: Cara Baru Membuat Design dengan Cepat

Desain Grafis hampir tidak bisa lepas dari kehidupan sehari-hari terutama dalam berbisnis. Bisnis sekecil apapun jika sudah melek marketing maka di situ akan ada pula elemen-elemen desain grafis meskipun sederhana. Bisa dibilang desain grafis adalah bagian dari marketing itu sendiri. Apalagi di era media sosial seperti sekarang ini, tempat strategis untuk sasaran promosi. Tentunya peran desainer grafis sangat penting untuk membuat desain visual untuk memikat calon pelanggan atau client agar tertarik dengan produk/jasa yang ditawarkan.

Apa itu Canva?

Canva adalah platform desain grafis untuk membuat desain secara profesional seperti desain media sosial, presentasi, poster, dokumen dan konten visual lainnya dengan cara yang simpel dan mudah.

Canva is an online tool that allows you to create almost any kind of graphic design in minutes, with its simple user interface, drag-and-drop builder, and libraries of templates, fonts, and photos.

Apakah Canva Gratis?

Canva menawarkan fitur dasar secara gratis, dan jika ingin menggunakan fitur premium dan aset tak terbatas maka berlangganan Canva Pro adalah pilihan terbaik.

Berapa Biaya Berlangganan Canva Pro?

Kelebihan mendesesain dengan Canva


How much does Canva cost?
What is the difference between all the Canva plans?
Which Canva plan should you choose?
Is Canva Pro worth it, especially for small businesses and solopreneurs?


Canva Pro is the perfect graphic design platform for small business owners who have to create lots of brand and marketing designs, even with limited design skills.
Posting Komentar